About the Journal
Digital Business Innovation Journal (DBIJ) adalah jurnal ilmiah yang berfokus pada perkembangan terkini dalam bidang manajemen, kewirausahaan dan bisnis digital. Jurnal ini bertujuan untuk menjadi platform bagi akademisi, peneliti, praktisi, dan mahasiswa untuk berbagi pengetahuan, temuan penelitian, dan inovasi terkait transformasi digital dalam dunia bisnis dan kewirausahaan. DBIJ mengeksplorasi bagaimana teknologi digital mengubah paradigma manajemen, strategi bisnis, dan praktik operasional di berbagai industri dan kewirausahaan.